YpbnII0FN1f46YefAvIEUSgpDWrBERS7WLQQkJGW

50 Soal PAT Penjas Kelas 10 Semester 2 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020.

Soal Penjas Kelas 10 Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya
1. Ukuran diameter lingkaran lapangan tolak peluru adalah....
a. 1.135 m
b. 1,351 m
c. 2,531 m
d. 2,135 m
e. 2,351 m
jawaban: d

2. Berat peluru untuk junior putra adalah....
a. 5 kg
b. 6 kg
c. 4 kg
d. 7,257 kg
e. 5,5 kg
jawaban: a

 Ukuran diameter lingkaran lapangan tolak peluru adalah 50 Soal PAT Penjas Kelas 10 Semester 2 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya

3. Dalam tolak peluru, pada persiapan menolak, peluru ditempelkan pada....
a. dada
b. tangan
c. bahu
d. leher
e. perut
jawaban: c

4. Salah satu dari start lari jarak pendek adalah....
a. bunch start
b. short start
c. jump start
d. simple start
e. stand start
jawaban: a

5. Gabungan dari berbagai jenis olahraga yang secara garis besar dapat dikelompokan menjadi jalan, lari, lempar, dana lompat disebut....
a. atletik
b. olahraga
c. kebugaran
d. lari
e. lompat
jawaban:a

6. Memegang peluru dapat dilakukan dengan....
a. 1 cara
b. 2 cara
c. 3 cara
d. 4 cara
e. 5 cara
jawaban: c

7. Gerak maju dengan melangkah tanpa adanya hubungan terputus dengan tanah disebut....
a. lari
b. jalan cepat
c. atletik
d. sprint
e. maraton
jawaban: b

8. Berikut ini yang bukan merupakan tahapan-tahapan yang digunakan pada jalan cepat, yaitu fase....
a. refleksi
b. tarikan
c. tumpuan dua kaki
d. melayang
e. dorongan
jawaban: d

9. Berikut ini  bukan merupakan hal-hal yang harus diperhatikan dalam jalan cepat, yaitu....
a. gerakan telapak tangan
b. perhatikan togok
c. posisi kepala
d. kaki waktu melangkah
e. gerakan lengan dan bahu
jawaban: a

10. Berikut ini nomor lari pendek yang dilombakan....
a. marathon
b. 500 m
c. 50 m
d. 100 m
e. 150 m
jawaban: d

11. Start yang digunakan untuk lari jarak pendek adalah....
a. berdiri
b. jongkok
c. melayang
d. pendek
e. panjang
jawaban: b

12. Pada saat melakukan start jongkok pada lari sprint, jari-jari kedua tangan diletakan di....
a. belakang garis start
b. depan garis startb
c. samping garis start
d. atas garis strat
e. pas garis start
jawaban: a

13. Pandangan mata setalah peluru ditolakan adalah....
a. mengkuti arah peluru
b. menunduk ke bawah
c. membelakangi arah peluru
d. ke arah kaki tolakan
e. melihat peluru
jawaban: a

14. Sudut sektor tolekan lapangan tolak peluru adalah....
a. 30 derajat
b. 60 derajat
c. 50 derajat
d. 45 derajat
e. 40 derajat
jawaban: d

15. Prinsip utama tolak peluru adalah.... peluru sejauh-jauhnya.
a. melempar
b. menolakkan
c. menjatuhkan
d. melentingkan
e. membantingkan
jawaban: b

16. Karate termasuk ke dalam cabang olahraga....
a. beladiri
b. permainan
c. air
d. kesegaran jasmani
e. atletik
jawaban: a

17. Secara umum, teknik pukulan (tsuki) dilakukan dengan lurus ke....
a. samping
b. depan
c. bawah
d. atas
e. ulu hati
jawaban: b

18. Karate adalah seni beladiri yang mengandalkan....
a. tangan kosong dan senjata
b. kekuatan batin
c. keindahan
d. tangan dan kaki
e. seni
jawaban: d

19. Teknik karate terbagi menjadi beberapa bagian utama, kecuali....
a. kihon
b. kata
c. shotokan
d. kumite
e. tekki
jawaban: c

20. Agar suatu teknik pukulan lurus (tsuki) dapat efektif, faktor dasar yang harus dipelajari dan diperhatikan dalam praktik adalah sebagai berikut, kecuali...
a. hati-hati
b. lintasan yang tepat
c. cepat
d. pemusatan tenaga
e. tenaga yang dikeluarkan
jawaban: b

21. Tungkai kaki diangkat tinggi sehingga lutut menekuk dada, kemudian kaki diluruskan secepatnya adalah langakah tendangan yang bernama....
a. mae geri
b. kekomi
c. kaege
d. yoko geri
e. mawasi geri
jawaban: b

22. Hentakan siku dapat dilakukan keberbagai arah, kecuali....
a. samping
b. belakang
c. depan
d. atas
e. kiri
jawaban: d

23. Teknik tendangan dalam olahraga karate, lutut diangkat dan kaki digerakan setinggi....
a. dada
b. perut
c. bahu
d. pinggul
e. pusar
jawaban: a

24. Pukulan menggunakan kepalan depan dan siku membentuk sudut 90 derajat adalah....
a. oi tsuki
b. gyaku tsuki
c. kogi tsuki
d. awase tsuki
e. cudan stuki
jawaban: b

25. Dalam tendangan samping, posisi badan mengahadap ke arah....
a. sasaran
b. samping sasaran
c. membelakangi sasaran
d. mengahadapi sasaran
e. di samping kanan lawan
jawaban: a

26. Berikut ini yang harus diperhatikan dalam lari jarak menengah, kecuali....
a. gerakan keseluruhan
b. posisi tubuh
c. ayunan lengan
d. kontak kaki
e. melewati garis finish
Jawaban: e

27. Dalam maju, sementara kedua tangan lurus adalah teknik....
a. lompat jauh
b. lari jarak menengah
c. memasuki garis finis
d. melangkah
e. gerakan lari
Jawaban: c

28. Bagian kaki yang mengenai tanah ketika melakukan lari adalah....
a. telapak kaki bagian depan
b. telapak kaki bagian belakang
c. telapak kaki bagian depan
d. telapak tangan bagian belakang
e. seluruh telapak kaki
Jawaban: a

29. Lebar tempat mendarat minimum dalam lompat jauh adalah....
a. 2,75 m
b. 2,8 m
c. 3 m
d. 4 m
e. 4,5 m
Jawaban: a

30. Lebar lintasan awalan pada lompat jauh adalah....
a. 1, 21 m
b. 1, 22 m
c. 1,23 m
d. 1,32 m
e. 2, 14 m
Jawaban: b

31. Usaha pembelaan dengan cara memindahkan sasaran dari arah serangan lawan dengan cara tidak melangkah tetapi dengan menggeser badan disebut...
a. tangkisan
b. tendangan
c. elakan
d. serangan
e. pukulan
Jawaban: c

32. Tujuan elakan bawah adalah mengelakkan diri dari serangan...
a. bagian atas
b. lurus, depan, atas, dan samping
c. badan sebelah bawah
d. depan dan samping
e. lurus, depan, dan samping
Jawaban: a

33. Awal gerakan pada saat memukul adalah....
a. kedua tangan mengepal berada di samping
b. pandangan ke depan
c. angkat lutut setinggi sasaran
d. berdiri dengan kuda-kuda
e. berdiri dengan posisi bergerak
Jawaban: d

34. Usaha pembelaan dengan cara memindahkan sasaran dari arah serangan lawan dengan cara mengadakan kontak langsung dengan sasaran adalah...
a. elakan
b. pukulan
c. tendangan
d. serangan
e. tangkisan
Jawaban: e

35. Serangan lengan atau tangan lazim disebut....
a. tendangan
b. pukulan
c. serangan
d. tangkisan
e. elakan
Jawaban: b

36. Usaha pembelaan dengan cara memindahkan bagian-bagian badan yang menjadi sasaran serangan dengan melangkah atau memindahkan kaki, yaitu....
a. serangan
b. pukulan
c. hindaran
d. elakan
e.hindaran sisi
Jawaban: c

37. Dalam praktiknya pertandingan pencak silat dilangsungan dalam...
a. dua babak
b. tiga babak
c. empat babak
d. lima babak
e. enam babak
Jawaban: b

38. Tangkisan siku terdiri atas tangkisan....
a. dua lengan
b. dua kaki
c. kaki
d. tangan
e. siku dalam dan luar
Jawaban: e

39. Serangan tangan arah bawah meliputi...
a. bandul dan canggah
b. pedang dan tampar
c. tebak dan tinju
d. tinju dan dorong
e. tampar dan bandul
Jawaban: a

40. Tangkisan luar yang dilakukan dari arah....
a. dalam ke luar
b. luar ke dalam
c. bawah ke atas
d. atas ke bawah
e. luar ke bawah
Jawaban: a

41. Dalam interval training lambat, intensitas latihannya maksimal adalah...persen
a. 90
b. 80
c. 75
d. 60
e. 50
Jawaban: c

42. Dalam interval training tingkat kerja anaerobik waktu istirahatnya adalah....
a. 3-5 kali
b. 30-90 kali
c. 5-10 kali
d. 11-15 kali
e. 20-25 kali
Jawaban: c

43. Sistem latihan yang bertujuan untuk membangun, mengembalikan, atau memelihara kondisi tubuh seseorang, yaitu....
a. joging
b. fartlek
c. aerobik
d. cross country
e. interval training
Jawaban: b

44. Interval training sangat dianjurkan oleh pelatih olahraga untuk para...
a. atlet
b. wanita
c. pria
d. orang tua
e. anak-anak
Jawaban: a

45. Pemulihan tenaga kembali bagi seorang atlet dalam proses latihan merupakan salah satu tujuan dari....
a. fartlek
b. joging
c. aerobik
d. cross country
e. interval training
Jawaban: c

46. Prinsip tangkisan dalam karate adalah.... serangan lawan.
a. menghadapi
b. menghindar
c. menyimpang
d. menendang
e. memukul
jawaban: c

47. Pukulan memutar (mawashi tsuki) dilakukan dengan diawali dari sisi....
a. pinggang
b. depan
c. kiri
d. bawah
e. kanan
jawaban: a

48. Kata karate mempunyai pengertian....
a. tangan tertutup
b. tangan kosong
c. tangan berat
d. tangan terbuka
e. tangan bertenaga
jawaban: b

49. Kuda-kuda yang dilakukan dengan kaki belakang ditekuk dan posisi lutut serta ibu jari sejajar adalah....
a. kokutsu dachi
b. zen kutsu dachi
c. neiko ashi dechi
d. kiba dechi
e. gedan barai
jawaban: a

50. Mae geri adalah tendangan yang dilakukan dengan lintasan ke....
a. depan
b. belakang
c. samping
d. atas
e. bawah
jawaban: a

Demikianlah 50 Soal PAT Penjas Kelas 10 Semester 2 Lengkap Beserta Kunci Jawabannya, semoga bermanfaat.
Sumber https://administrasingajar.blogspot.com/

Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.

Related Posts

Related Posts